Rabu, 02 Januari 2013

Donkey Tail Tanaman Gantung air mata ibu

tanaman gantung donkey tail
Donkey Tail tanaman gantung air mata ibu yang indah dan eksotik ternyata mudah perawatannya

Nama ilmiah: Sedum morganianum
Iklim ideal: dataran rendah-sedang
Sinar matahari: teduh
Media tanam: humus1 : tanah1
Kebutuhan air: sedikit (kelebihan air mengakibatkan tanaman mati)
Lebar  tanaman saat ini: 20cm 

Perbanyakan atau Pengembang biakan Donkey tail tanaman gantung air mata ibu

Stek Succulent. Ambil 2-3 di (5-7 cm) stek batang ujung di musim semi. Lepaskan daun yang lebih rendah untuk mengekspos batang dan masukkan dalam campuran setengah pasir tajam dan setengah gambut. Tetap lembab dan bersabar - dapat mengambil beberapa bulan. Anda juga dapat tumbuh dari stek daun mengikuti metode yang sama

Perawatan tanaman gantung donkey tail sangat mudah, setiap minggu posisi tanaman harus diputar supaya tanaman berbentuk bulat, bila tidak dirubah posisinya bentuk tanaman gantung  akan miring mengikuti arah sinar matahari. Tanaman ini sangat mudah rontok bila terkena goncangan, disarankan ditempatkan di tempat yang sepi lalu lalang, kabar baiknya rontokan cabang mudah distek menjadi tanaman donkey tail atau disebut juga air mata ibu yang baru


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Label